KOPERASI SEKOLAH SEBAGAI WADAH PENGEMBANGAN KARAKTER SISWA
Journal: Jurnal Economia (Vol.12, No. 2)Publication Date: 2016-10-01
Authors : Sukidjo Sukidjo; Ali Muhson; Mustofa Mustofa;
Page : 122-134
Keywords : Pengembangan Koperasi; pendidikan karakter;
Abstract
Abstrak: Koperasi Sekolah Sebagai Wadah Pengembangan Karakter Siswa. Tujuan penelitian ini adalah menganalisis implementasi model pengembangan koperasi siswa (kopsis) sebagai model pendidikan karakter di SMK. Penelitian ini mengambil sampel sekolah sebanyak 20 SMK di Provinsi DIY. Pengembangan kopsis sebagai model pendidikan karakter menggunakan Research and Development. Penelitian ini berhasil menyusun buku panduan penerapan model pengembangan kopsis. Penelitian ini juga berhasil membuktikan bahwa kegiatan berkoperasi mampu menumbuhkan nilai karakter seperti kekeluargaan, kemandirian, tanggung jawab, dan demokrasi.
Other Latest Articles
- PENGGUNAAN FACEBOOK OLEH INVESTOR
- FAKTOR-FAKTOR PEMBENTUK LOYALITAS MEREK PADA PENGGUNA PONSEL SMARTFREN
- Evaluation of changes of decorative parameters of natural facing stone by processing of chemical and mechanical methods
- The development of a technological complex in deposits of dimension facing stone
- The influence of siliceous components on the formation of consumer properties of silicate bricks
Last modified: 2017-01-24 23:08:51