ASEAN LABOR MARKET INTEGRATION AND ITS SOCIAL EFFECTS FOR UNSKILLED LABOR MIGRATION
Journal: Jurnal Economia (Vol.12, No. 1)Publication Date: 2016-04-01
Authors : Ignatia Bintang Filia Dei Susilo; Dian Pujiatma Vera Subchanifa;
Page : 1-12
Keywords : integrasi ekonomi; remittance; pekerja migran; tenaga kerja tidak terampil;
Abstract
Abstrak: Integrasi Pasar Tenaga Kerja ASEAN dan Dampak Sosial Terhadap Migrasi Tenaga Kerja Tidak Terampil. Sebagian besar negara?negara anggota ASEAN membutuhkan tenaga kerja profesional dan tenaga kerja yang tidak terampil. Tenaga kerja profesional memiliki hak?hak khusus, fasilitas, dan berbagai keuntungan, sedangkan tenaga kerja tidak terampil hanya memiliki sedikit hak dan lebih jarang menjadi topik utama kerjasama integrasi antar negara. Artikel ini akan membahas dampak sosial integrasi, terutama bagi tenaga kerja tidak terampil, dengan mengaitkan hubungan antara migrasi dan remittance di ASEAN, sektor tenaga kerja, dan pengelolaan imigrasi yang dilakukan pemerintah. Sebagian besar negara anggota ASEAN harus meningkatkan standar kinerja dan gaji, menyediakan pelatihan, dan meningkatkan tingkat pendidikan. Terdapat beberapa dampak sosial yang muncul. Namun, beberapa dampak tersebut akan dapat ditangani apabila pemerintah memiliki komitmen dalam menerapkan kebijakannya.
Other Latest Articles
- PENGARUH PENDIDIKAN ETIKA BISNIS DAN RELIGIUSITAS TERHADAP PERSEPSI ETIS MAHASISWA AKUNTANSI
- PENGARUH STRUKTUR KEPEMILIKAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR
- ANALISIS KINERJA KEUANGAN UMKM TENUN IKAT TROSO JEPARA
- PREDIKTOR INTENSI PENGGUNAAN INTERNET DALAM MELAKUKAN PEMBELIAN ONLINE
- HOW DO GOVERNMENTS SPEND THEIR PUBLIC SPENDING?
Last modified: 2017-01-24 23:17:00