PENGARUH FAKTOR INDIVIDU TERHADAP KEYAKINAN MANFAAT MENGGUNAKAN TEKNOLOGI INFORMASI
Journal: Jurnal Economia (Vol.10, No. 2)Publication Date: 2014-10-01
Authors : Agung Utama; Arif Wibowo; Nurhadi Nurhadi;
Page : 177-186
Keywords : manfaat yang dirasakan; faktor institusi; keinovasian pribadi; efikasi diri.;
Abstract
Abstract: Pengaruh Faktor Individu Terhadap Keyakinan Manfaat Menggunakan Teknologi Informasi. Penelitian ini mengembangkan dan menguji pengembangan teoritis Technology Acceptance Model (TAM) yang menjelaskan pengaruh faktor individu dalam hal inovasi dan self-efficacy pribadi terhadap manfaat yang dirasakan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa keinovasian pribadi dan self-efficacy dalam hal faktor individu mempengaruhi manfaat yang dirasakan. Temuan ini memberi sumbangan dalam hal memberi landasan untuk penelitian selanjutnya yang bertujuan untuk meningkatkan pemahaman kita tentang perilaku adopsi pengguna.
Other Latest Articles
- PERSEPSI DAN MOTIVASI PEGAWAI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA TERHADAP BADAN USAHA KOPERASI
- ANALISIS EFEKTIVITAS PEMBERIAN PINJAMAN PROGRAM PEMBIAYAAN UMKM OLEH KOPERASI
- PENGARUH KUALITAS PELAYANAN DAN PRODUK PEMBIAYAAN TERHADAP MINAT DAN KEPUTUSAN MENJADI NASABAH DI BANK SYARIAH
- PENGARUH PEMBIAYAAN PENDIDIKAN, TINGKAT PENDIDIKAN, PERTUMBUHAN EKONOMI DAN KEMISKINAN DI JAWA TENGAH
- BENEFIT INCIDENCE ANALYSIS PROGRAM BIDIKMISI PADA PERGURUAN TINGGI DI PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
Last modified: 2017-01-26 17:22:01