PENGARUH STANDARD LINGKUNGAN INTERNASIONAL TERHADAP INDUSTRI, IMPLIKASI HUKUM DAN PENEGAKANNYA DI INDONESIA
Journal: Perspektif (Vol.2, No. 3)Publication Date: 1997-10-29
Authors : Bambang Prabowo Soedarso;
Page : 19-26
Keywords : ISO; industri internasional;
Abstract
Pencipta teknologi akan berusaha agar hasil ciptaannya tidak dijiplak/ditiru oleh orang lain tanpa seijinnya. Dan kewajiban moral bagi orang lain untuk tidak melakukan penjiplakan. Moral sebagai suatu kaidah atau norma yang mengatur tentang aturan dalam sikap tindak manusia harus dapat mengikat manusia lainnya. Masalah pengelolaan lingkungan dikenal asas-asas hukum tentang thruk globally; act locally; polluter pay principle; pollution prevention pay ecolabelling; cleaner production; business performance raty; enveromental audit, dan lain-lain, yang dalam dunia industri dan perdagangan dikenal dengan istilah Sertifikasi International Organization for Standardization (ISO). Sertifikasi standard lingkungan industri internasional dari negara-negara di dunia.
Other Latest Articles
- Ensemble GCMs Climate Change Projections for Kabul River Basin, Afghanistan under Representative Concentration Pathways
- PEMERINTAH DAERAH DI INDONESIA (Kajian Paradigmatik)
- HAK ATAS PENOLAKAN PENGESAHAN RUU (Suatu Kajian dalam Perspektif Pembaruan HTN)
- Black carp (Mylopharyngodon piceus, Richardson). Thematic bibliography
- Main hematological parameters of sturgeon species (Acipenseridae) (review)
Last modified: 2017-04-13 16:58:37