ResearchBib Share Your Research, Maximize Your Social Impacts
Sign for Notice Everyday Sign up >> Login

Perencanaan Perpustakaan Universitas Mercu Buana(UMB) Cabang Cibubur

Journal: JIPI (Jurnal Ilmu Perpustakaan dan Informasi) (Vol.2, No. 1)

Publication Date:

Authors : ;

Page : 115-128

Keywords : perencanaan; perpustakaan perguruan tinggi; nilai; budaya kerja;

Source : Downloadexternal Find it from : Google Scholarexternal

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan bagaimana perencanaan yang dilakukan Perpustakaan Universitas Mercu Buana (UMB) Cabang Cibubur dan nilai serta budaya kerja. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. Hasil dari penelitian ini didapatkan pustakawan Perpustakaan UMB Cabang Cibubur merencanakan kegiatan dengan menerapkan management by team. Masing-masing pustakawan mengatur perencanaan sesuai dengan kemampuan individu masing-masing. Dari sikap tersebut tumbuh nilai dan budaya kerja yaitu nilai tanggung jawab, partisipasi, keakraban, kekuasaan dan kerjasama serta tumbuh budaya kerja yang toleransi dan saling menghargai.

Last modified: 2017-12-31 13:22:17