PENCARIAN LOKASI BRAND DAN OUTLET PADA PUSAT PERBELANJAAN DAN PASAR KOTA SAMARINDA BERBASIS WEB-GIS MENGGUNAKAN PERSAMAAN KARTESIUS
Journal: Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi) (Vol.2, No. 1)Publication Date: 2017-03-20
Authors : Awang Harsa Kridalaksana Ikayanti Dyna Marisa Khairina;
Page : 48-53
Keywords : pusat perbelanjaan; pasar; sistem informasi geografis; website;
- PENCARIAN LOKASI BRAND DAN OUTLET PADA PUSAT PERBELANJAAN DAN PASAR KOTA SAMARINDA BERBASIS WEB-GIS MENGGUNAKAN PERSAMAAN KARTESIUS
- Implementasi Algoritma Ant Colony Optimization pada Aplikasi Pencarian Lokasi Tempat Ibadah Terdekat di Kota Bandung
- SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN LOKASI HIBURAN DI KOTA SAMARINDA DENGAN MENGGUNAKAN METODE SIMPLE ADDITIVE WEIGHTING (SAW)
- SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN LOKASI PEMBUANGAN AKHIR SAMPAH KOTA SAMARINDA METODE SIMPLE ADITIVE WEIGHTING BERBASIS DESKTOP
- Penerapan Formula Haversine Pada Sistem Informasi Geografis Pencarian Jarak Terdekat Lokasi Lapangan Futsal
Abstract
Pusat perbelanjaan dan pasar dibangun untuk menunjang kebutuhan belanja masyarakat dalam memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari. Banyaknya pusat perbelanjaan dan pasar yang tersebar di beberapa kecamatan di kota Samarinda akan mempersulit masyarakat umum atau pendatang dalam mengetahui lokasi-lokasi serta informasi terkait brand, outlet, dan fasilitas yang tersedia pada masing-masing pusat perbelanjaan dan pasar. Penelitian ini bertujuan untuk membuat sebuah aplikasi sistem informasi geografis berbasis website guna mempermudah masyarakat dalam memperoleh informasi serta mencari lokasi pusat perbelanjaan dan pasar. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi, kuesioner, dan mengumpulkan informasi pendukung melalui internet. Bahasa pemrograman yang digunakan adalah PHP, Google Maps API sebagai framework, serta MySQL sebagai database. Hasil dari penelitian adalah sebuah sistem informasi geografis pusat perbelanjaan dan pasar kota Samarinda berbasis website, yang menampilkan informasi pusat perbelanjaan dan pasar, informasi angkutan kota, serta pencarian lokasi jarak terdekat yang dilengkapi dengan petunjuk arah.
Other Latest Articles
- ISU IMPLEMENTASI WIDE AREA NETWORK PADA PERUSAHAAN BUMN MANUFAKTUR ENERGI
- DIAGNOSA GANGGUAN SARAF MELALUI CITRA IRIS MATA DENGAN METODE REGION OF INTEREST
- SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN WALLPAPER BERBASIS DESKTOP DENGAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP)
- Effect of the tangent of the cutting blade on the performance of machining
- SISTEM PAKAR DIAGNOSA KERUSAKAN PADA MOBIL STRADA TRITON MENGGUNAKAN CERTAINTY FACTOR
Last modified: 2018-01-10 16:28:19