PERANCANGAN SISTEM STARTER SEPEDA MOTOR MENGGUNAKAN APLIKASI ANDROID BERBASIS ARDUINO UNO
Journal: Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi) (Vol.2, No. 1)Publication Date: 2017-03-20
Authors : Sumardi;
Page : 152-163
Keywords : android; arduino uno; mikrokontroler ATMega328;
Abstract
Penelitian ini untuk merancang sistem starter sepeda motor menggunakan aplikasi berbasis arduino uno yang dapat memudahkan pengguna untuk melakukan pemanasan mesin sepeda motor guna menghindari kerusakan pada mesin. Metodologi menggunakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara bertanya kepada pihak – pihak yang lebih mengerti serta mengumpulkan bahan-bahan berupa buku pustaka yang berkitan dengan ATMega328, Arduino Uno, serta prosedur menyalakan mesin sepada motor. Proses dalam pembuatan sistem starter sepeda motor menggunakan metode waterfall dimana tahapan yang dilakukan adalah analisa, desain sistem, penulisan kode program, pengujian program, dan penerapan program. Kesimpulan bahwa sistem starter sepeda motor ini dapat membantu pengguna melakukan perawatan mesin dengan cara melakukan pemanasan mesin dan sistem ini menggunakan sistem starter elektrik.
Other Latest Articles
- APLIKASI SISTEM PAKAR SKORING TES IQ DENGAN ALAT CFIT BERBASIS DESKTOP
- SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN LOKASI PEMBUANGAN AKHIR SAMPAH KOTA SAMARINDA METODE SIMPLE ADITIVE WEIGHTING BERBASIS DESKTOP
- SISTEM INFORMASI TRACER STUDY BERBASIS WEBSITE DENGAN SMS GATEWAY PADA FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS MULAWARMAN
- PENERAPAN METODE DEMPSTER SHAFER UNTUK SISTEM DETEKSI PENYAKIT TANAMAN PADI
- ANALISIS SISTEM INFORMASI PEMASARAN PRODUK BERBASIS WEB DENGAN PEMODELAN UML
Last modified: 2018-01-11 10:32:53