ResearchBib Share Your Research, Maximize Your Social Impacts
Sign for Notice Everyday Sign up >> Login

SISTEM INFORMASI PENJUALAN AGEN DENU COKELAT KOTA SAMARINDA

Journal: Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi) (Vol.2, No. 1)

Publication Date:

Authors : ;

Page : 281-287

Keywords : Sistem Informasi; Denu Cokelat; Choco Crust; Cokelat; PHP.;

Source : Download Find it from : Google Scholarexternal

Abstract

Denu Cokelat merupakan sebuah usaha yang terletak di Bandung, Indonesia yang bergerak dalam bidang kuliner dan telah memulai bisnisnya sejak tahun 2012 hingga sekarang dan sangat diminati oleh masyarakat. Namun, biaya ongkos kirim yang mahal dengan jumlah pemesananan yang sedikit menjadi pertimbangan membeli bagi pembeli luar daerah. Dalam sistem penjualan produk ke seluruh Indonesia, Denu Cokelat memiliki Agen yang tersebar di masing-masing kota untuk meringankan biaya pengiriman dan meluaskan area penjualan, dalam hal ini, di kota Samarinda. Penelitian berfokus pada membangun sebuah sistem penjualan agen denu cokelat berbasis website yang memberikan kemudahan bagi Agen dalam memasarkan produk dan pemesanan untuk pembeli wilayah Kalimantan Timur. Sistem ini menggunakan bahasa pemrograman PHP dan memiliki desain interface yang mudah dipahami. Sistem ini akan di hadirkan pada agen Denu Cokelat Samarinda.

Last modified: 2018-01-11 12:28:44