ResearchBib Share Your Research, Maximize Your Social Impacts
Sign for Notice Everyday Sign up >> Login

SISTEM INFORMASI MONITORING NILAI SISWA SDN 017 ANGGANA

Journal: Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi) (Vol.2, No. 1)

Publication Date:

Authors : ;

Page : 330-335

Keywords : Sistem Informasi; Monitoring; Siswa; Sekolah Dasar; PHP.;

Source : Download Find it from : Google Scholarexternal

Abstract

Perkembangan teknologi informasi sekarang mempengaruhi perkembangan dunia pendidikan yang membuat para peserta didik ataupun staf pengajar lebih peka terhadap informasi–informasi pendidikan yang berbasis teknologi. Internet merupakan cabang perkembangan teknologi yang sudah biasa digunakan dikalangan masyarakat. Melalui internet ini pula, pendidikan di daerah–daerah terpencil juga bisa mendapatkan informasi yang baik dari pendidikan pusat dan mampu bersaing di dunia pendidikan. Perkembangan dari segala aspek ini, membuat para orang tua bisa lebih mudah dalam mengawasi perkembangan anak mereka melalui monitoring berbasis web sehingga hal ini lebih efektif bagi orang tua. Tujuan penelitian ini adalah untuk membangun sebuah sistem monitoring yang dapat memberikan informasi tentang hasil belajar anak, serta dapat memudahkan staf pengejar dalam mengolah data nilai secara akurat. Sistem ini menggunakan bahasa pemrograman PHP dan memiliki desain interface yang mudah dipahami. Penelitian ini menghasilkan suatu sistem yang dapat membatu pengguna untuk mengolah nilai dengan hasil yang lebih akurat. Sistem Informasi ini akan dihadirkan pada Sekolah Dasar Negeri 017 Anggana Kutai Kartanegara.

Last modified: 2018-01-11 15:10:13