Analisis Ketahanan Pangan Rumah Tangga Di Kabupaten Lampung Tengah
Journal: Jurnal Ekonomi Pertanian dan Agribisnis (Vol.3, No. 2)Publication Date: 2019-03-01
Authors : Amalia Nadifta Ulfa; Masyhuri;
Page : 233-243
Keywords : Kelayakan Usaha; Penggilingan Padi Keliling; Penggilingan Padi Menetap;
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan usaha penggilingan padi menetap dan penggilingan padi keliling. Data penelitian menggunakan data primer dan data sekunder. Data primer diperoleh melalui wawancara langsung, data sekunder diperoleh dari instansi terkait. Lokasi penelitian ditentukan secara purposive sampling di Kabupaten Sragen, Provinsi Jawa Tengah. Metode penelitian menggunakan proporsional random sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai untuk penggilingan padi tetap adalah NPV Rp 621.937.416; Net B/C Ratio 1,83; IRR 35,80; PBP 3 tahun 6 hari. Sedangkan untuk penggilingan padi keliling adalah NPV Rp 23.580.694; Net B/C Ratio 1,60; IRR 29,48; PBP 5 tahun 4 bulan 3 hari. Berdasarkan indikator kelayakan NPV, Net B/C Rasio, IRR, dan PBP, usaha penggilingan padi menetap dan keliling layak untuk dikembangkan.
Other Latest Articles
- Analisis Ketahanan Pangan Rumah Tangga di Kabupaten Lampung Tengah
- Economic Development Analysis for Smart Cities: A New Approach for Management and Innovation Practices
- Upaya Penguatan Kelembagaan Pangan
- Analisis Nilai Tambah Agroindustri Kerupuk Tempe di Kecamatan Puger Kabupaten Jember
- Evaluation of the Mark-HadGEM2-ES and Mark-MIROC5 models to Simulate mean Temperatures in the last Agricultural Frontier of the Brazilian Savanna
Last modified: 2019-03-22 00:49:45