ResearchBib Share Your Research, Maximize Your Social Impacts
Sign for Notice Everyday Sign up >> Login

Tweetdiary: untuk Menurunkan Tingkat Kecemasan Berbicara di Depan Umum

Journal: Psikostudia: Jurnal Psikologi (Vol.9, No. 2)

Publication Date:

Authors : ; ; ; ;

Page : 88-96

Keywords : kecemasan berbicara di depan umum; terapi menulis ekspresif; tweetdiary;

Source : Downloadexternal Find it from : Google Scholarexternal

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas metode menulis melalui tweetdiary terhadap penurunan tingkat kecemasan berbicara di depan umum pada mahasiswa baru Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Mulawarman. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 30 orang dengan menggunakan teknik purposive sampling. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatan pra-eksperimen dengan desain yang digunakan adalah one group pretest posttest design. Prosedur eksperimen dalam penelitian ini adalah mengadakan screening, mengadakan pre-test, proses pemberian treatment, memberikan perlakuan (treatment) dan mengadakan post-test. Hasil penelitian menunjukkan bahwa subyek yang menulis melalui tweetdiary mengalami penurunan tingkat kecemasan berbicara di depan umum dengan p = 0.000 (p < 0.050), serta dari persentil median pada pre-test 125.0000 menjadi 79.0000 pada post-test

Last modified: 2021-10-15 22:40:54