ResearchBib Share Your Research, Maximize Your Social Impacts
Sign for Notice Everyday Sign up >> Login

Time Management: Menggunakan Waktu secara Efektif dan Efisien

Journal: Humaniora (Vol.5, No. 2)

Publication Date:

Authors : ;

Page : 777-785

Keywords : Efektif; efisien; fungsi kontrol; produktivitas; hasil;

Source : Downloadexternal Find it from : Google Scholarexternal

Abstract

Hidup di tengah-tengah suasana lingkungan bisnis yang terus berubah, ketika orang banyak dibebani lebih dari satu tanggung jawab, khususnya dalam perusahaan dengan aktivitas bisnis sangat tinggi dan juga dalam dunia industri yang sangat kompetitif, merupakan keharusan bagi para pimpinan perusahaan untuk mengelola waktu dengan baik agar bisa bertahan dan dapat melangkah secara berkelanjutan. Konsep mengenai time management dimulai pada masa revolusi industri dan menjadi gagasan modern perihal melakukan sesuatu secara efektif dan efisien. Time management merupakan salah satu keterampilan dasar yang dibutuhkan untuk dapat sukses dalam hidup. Temuan dari berbagai survei menunjukkan bahwa time management memampukan organisasi/perusahaan belajar bertahan hidup dalam menghadapi persaingan dan meraih banyak keberhasilan dalam bisnis.

Last modified: 2015-11-17 13:49:14