HUBUNGAN PERSEPSI SISWA MENGENAI IKLIM KELAS DENGAN ORIENTASI TUJUAN SISWA DENGAN MENGONTROL SELF-EFFICACY (Penelitian pada Siswa SMP Madania Bogor)
Journal: Humaniora (Vol.1, No. 2)Publication Date: 2010-10-29
Authors : Muhamad Nanang Suprayogi;
Page : 263-275
Keywords : orientasi tujuan; persepsi siswa; self-efficacy; iklim kelas; korelasi parsial;
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan variabel persepsi siswa mengenai iklim kelas dengan variabel orientasi tujuan siswa dengan menjadikan variabel self-efficacy sebagai variabel pengontrol. Ada empat tipe dari orientasi tujuan. Yaitu orientasi task, orientasi ego self-enhancing, orientasi ego self-defeating, dan orientasi work avoidance. Masing-masing orientasi tujuan tersebut akan mengarahkan siswa kepada perilaku belajar tertentu yang akan menentukan hasil dari belajar siswa. Subjek pada penelitian ini adalah siswa SMP Madania Bogor. Penelitian ini menggunakan penghitungan korelasi parsial, regresi ganda dan t-test.
Other Latest Articles
- MENGKAJI KARAKTERISTIK MEDIA TELEVISI UNTUK MEMUDAHKAN MERANCANG KOMUNIKASI VISUAL YANG TEPAT
- KESALAHAN PENERJEMAHAN BAHASA MANDARIN PADA MAHASISWA SASTRA CHINA BINUS UNIVERSITY PADA MATA KULIAH TERJEMAHAN UMUM
- KAMPANYE PENGHENTIAN KLITORIDEKTOMI DAN PERAN STRATEGIS HIMPSI
- PENGARUH WARNA, TIPOGRAFI, DAN LAYOUT PADA DESAIN SITUS
- ANALISIS KONJUNGSI SHITAGATTE DAN YUE NI DALAM WEBSITE SURAT KABAR BAHASA JEPANG ASAHI.COM
Last modified: 2015-11-17 14:04:13