Perancangan Aplikasi Customer Relationship Management untuk Meningkatkan Pelayanan pada Rumah Sakit St Carolus
Journal: Comtech (Vol.6, No. 2)Publication Date: 2015-06-29
Authors : Joni Suhartono; ARDYAN VALENTINO CAHYADI; DAVID YUNUS;
Page : 161-172
Keywords : Pengelolaan; komunikasi; teknologi informasi.;
Abstract
Tujuan penulisan dari penulisan karya ilmiah ini adalah untuk membuat sebuah rancangan aplikasi berbasis customer relationship management untuk membantu meningkatkan pelayanan rumah sakit Sint Carolus. Metode penelitian yang digunakan adalah dengan wawancara terhadap instansi terkait, serta menganalisis sistem yang sedang berjalan di rumah sakit Sint Carolus. Hasil yang dicapai, dari penulisan karya ilmiah ini adalah sebuah rancangan aplikasi yang dapat membantu rumah sakit dalam meningkatkan kualitas pelayanan kepada pasien, rancangan aplikasi yang membantu pengelolaan dalam mengadakan event serta kemudahan pengelolaan terhadap masukan yang diberikan oleh pengunjung. Kesimpulan, terhadap hasil penelitian ini adalah rancangan aplikasi yang membantu pengelolaan terhadap kritik dan saran, pengadaan event serta menjalin relasi dengan pasien paska pengobatan atau perawatan.
Other Latest Articles
- QR Code Reader pada Smartphone Android untuk Aplikasi Layanan Restoran
- Tingkat Kelelahan Pengemudi Bus Rapid Tranport (BRT) Jakarta Berdasarkan Swedish Occupational Fatigue Index (SOFI)
- Analisa Pengaruh Penggunaan Serat Serabut Kelapa dalam Presentase Tertentu pada Beton Mutu Tinggi
- Aplikasi Smart Investment Planner Berbasis Web
- Peluang Usaha Industri Pariwisata di Jakarta Selatan
Last modified: 2015-11-17 15:44:04