SISTEM E-LEARNING UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN BASIS DATA MENGGUNAKAN ADOBE FLASH
Journal: Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi) (Vol.2, No. 1)Publication Date: 2017-03-20
Authors : M. Zulmico Ramadan Muh. Ugiarto Bambang Cahyono;
Page : 288-293
Keywords : Media Pembelajaran; Sistem E-learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Basis Data Menggunakan Flash;
Abstract
Media pembelajaran merupakan salah satu unsur yang amat penting dalam proses belajar mengajar yang dapat dimuati pesan yang akan disampaikan kepada mahasiswa yang berupa alat atau visualisasi berupa gambar serta video, selain itu media pembelajaran merupakan salah satu cara untuk meningkatkan kualitas hasil belajar dan berkomunikasi dengan mahasiswa agar lebih efektif. Media pembelajaran ini dibangun dengan menggunakan metode sekuensial linier/waterfall dan menggunakan software adobe flash sebagai medianya. Media pembelajaran yang terdapat didalamnya seperti materi, evaluasi. Evaluasi dapat digunakan sebagai acuan terhadap tingkat kepahaman mahasiswa terhadap materi. Salah satu fungsi media pembelajaran ini di dalam proses belajar mengajar adalah sebagai alat bantu mengajar dosen terhadap mahasiswa. Oleh karna itu penggunaan media pembelajaran saat proses belajar mengajar sangat diperlukan.
Other Latest Articles
- SISTEM INFORMASI PENJUALAN AGEN DENU COKELAT KOTA SAMARINDA
- APLIKASI SISTEM MANAJEMEN BARANG PADA TOKO ALAT TULIS KANTOR DI TOKO SISWA 13
- SISTEM INFORMASI PENGELOLAAN DATA PENDAFTARAN PASIEN PADA RUMAH SEHAT DOMPET DHUAFA (RSDD) KALTIM SECARA DIGITAL BERBASIS WEB
- SISTEM PAKAR DIAGNOSIS PENYAKIT KULIT PADA KUCING PERSIA MENGGUNAKAN METODE CERTAINTY FACTOR
- PENGEMBANGAN MEDIA INFORMASI PENGENALAN LAGU DAERAH KALIMANTAN TIMUR BERBASIS WEB
Last modified: 2018-01-11 12:30:42