ResearchBib Share Your Research, Maximize Your Social Impacts
Sign for Notice Everyday Sign up >> Login

REPOSITORY TUGAS DAN BAHAN AJAR MENGGUNAKAN LAYANAN CLOUD STORAGE PADA FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI

Journal: Prosiding SAKTI (Seminar Ilmu Komputer dan Teknologi Informasi) (Vol.2, No. 1)

Publication Date:

Authors : ;

Page : 358-363

Keywords : Repository; Cloud Computing; Integrasi; Amazon S3;

Source : Download Find it from : Google Scholarexternal

Abstract

Repository tugas dan bahan ajar berperan sebagai sistem yang mengelola semua data yang dimiliki dosen atau mahasiswa dalam bentuk format digital. Repository ini membantu dosen dan mahasiswa ketika mereka ingin membagikan file tugas dan juga materi-materi kuliah karena repository ini mampu menampung semua dokumen digital mereka dan memberikan kemudahan untuk mengaksesnya dimanapun dan kapanpun. Konsep komputasi awan yang merupakan kombinasi dari teknologi grid computing dan visualisasi menjadi solusi terbaik dalam membangun sebuah sistem repository. Melalui AWS SDK for PHP yang mampu mengintegrasikan layanan Amazon S3 sebagai media penyimpanan file bagi sistem akan meningkatkan kinerja sistem dengan tidak membebankan semua proses secara terpusat dan memperkecil kemungkinan kegagalan sistem akibat padatnya lalu lintas data pada sistem.

Last modified: 2018-01-11 15:19:43