ResearchBib Share Your Research, Maximize Your Social Impacts
Sign for Notice Everyday Sign up >> Login

Rancang Bangun Sistem Informasi Penjualan dengan Menerapkan Metode Akuntansi Persediaan Rata-rata

Journal: Matics (Vol.7, No. 2)

Publication Date:

Authors : ;

Page : 77-82

Keywords : Persediaan rata-rata; penjualan; metode akuntansi;

Source : Downloadexternal Find it from : Google Scholarexternal

Abstract

Abstrak- Sistem informasi penjualan merupakan bagian terpenting didalam suatu perusahaan. Implementasi program aplikasi penjualan tidak terlepas dengan adanya manajemen persediaan. Pada penelitian berikut ini menggunakan metode akuntansi persediaan rata-rata didalam proses manajemen persediaan. Perusahaan yang menerapkan metode persediaan rata-rata dapat menghitung harga pokok penjualan. Dari hasil penghitungan dapat dihasilkan laba penjualan yang lebih akurat. Hasil yang diperoleh dari program aplikasi yang dihasilkan pada rancangan sistem informasi penjualan mencapai keakuratan penghitungan 90 % dengan berbagai macam skenario yang dilakuka

Last modified: 2016-05-30 14:38:02