POKOK-POKOK PIKIRAN DAN STRATEGI DALAM PENANGGULANGAN KEJAHATAN BISNIS
Journal: Perspektif (Vol.6, No. 2)Publication Date: 2001-04-29
Authors : Indrati Rini;
Page : 73-81
Keywords : kejahatan; bisnis; deviance behavior;
Abstract
Aktivitas bisnis di Indonesia terkait erat dengan kebijaksanaan politis pemerintah, termasuk juga penanggulangan kejahatan bisnis Deviance Behavior merupakan fenomena yang melekat dalam praktek bisnis, dimana terjadi pelanggaran atau kejahatan yang tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan tetapi juga bertentangan dengan moral dan etika masyarakat strategi penanggulangan terhadap kejahatan bisnis dapat dilakukan dengan cara-cara pemberdayaan komisi pengawas persaingan usaha serta badan penyelesaian sengketa konsumen, konsisten pada penegakan hukum, memotivasi persaingan bisnis untuk mencapai daya saing yang baik, pemberian informasi bisnis pada masyarakat.
Other Latest Articles
- SUMBANGAN FILSAFAT ILMU PENGETAHUAN BAGI PENGEMBANGAN ILMU HUKUM LINGKUNGAN
- PERSYARATAN DAN SISTEM PERLINDUNGAN DESAIN INDUSTRI
- FUNGSI ITIKAD BAIK DALAM KONTRAK (Suatu Orientasi Dengan Metode Pendekatan Sistem)
- BEBERAPA ASPEK HUKUM RUMAH SAKIT DALAM MENYELENGGARAKAN PELAYANAN KESEHATAN
- PEMBANGUNAN PLTGU OLEH PLN BERDASARKAN KEPPRES NO. 16 TAHUN 1994
Last modified: 2017-04-10 12:24:02